Selasa, 24 Februari 2009

Mido ( For Sale )


Mido
Serasa hari mulai senja, akhirnya perjalananku mulai berakhir, udara sejuk dan dingin mulai menusuk di kulit tanganku, kutancap gas motor Vixion ku menuju kota kecil yaitu Bekasi, sampai juga di kota kecil tersebut, kulihat dikota yang sebagian bangunannya masih tempoe doeloe itu, saya melihat pedagang jam kecil disudut kota tersebut, sambil menghisap sebatang rokok ku hampiri pedagang tersebut, pandangan yang satu ini tidak dapat luput dari sebuah jam MIDO - Powerwind yang sepertinya sudah renta itu, tak dapat banyak kata aku ambil jam tersebut, jam tersebut mempunyai stempel mesin yaitu : MIDO LIMITED EDITION dengan 17 Jewel. gambar yang tidak begitu sempurna ketika di publikasikan dengan kamera HP N73 ku.
Ini lah gambar jam tersebut setelah di UP DATE. For Sale : Rp. 900.000 + Ongkos Kirim

Tidak ada komentar:

Posting Komentar